Sambal Ijo Home Made

Kepengen bisa buat sambal seperti yang lain, ngebayanginnya sih susah tapi setelah lihat YouTube dan mempraktekkannya sendiri ternyata gampang juga, tidak perlu buat banyak dan seperlunya saja, jadi fresh from ulekan dan pedasnya bisa disesuaikan.

#dapoerlia
#cookpad
#sambalijo
#samballele
#sambalsederhana
#cabeijo
#caberawithijau
#masakannusantara

Asal:Indonesia
Waktu memasak:15 menit

Bahan-bahan :

1).1 mangkok ukuran kecil
2).25 buah cabe rawit hijau, cuci bersih
3).1 buah cabe rawit merah
4).1 siung bawang putih, kupas
5).Secukupnya gula
6).Secukupnya garam
7).Secukupnya penyedap rasa ayam/sapi
8).Secukupnya minyak sisa goreng ayam/ikan

Langkah-langkah :

1). Siapkan semua bahan
2). Uleg bahan No. 2-4
3). Tambahkan bahan No. 5-7
4). Tuang bahan No. 8 ke cabe yang sudah diuleg
5). Sajikan


Leave a Reply