Posts Tagged Jalan-jalan


Virus Corona Mulai Menghantui Pariwisata Di Indonesia

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia, Bapak Wishnutama, menjelaskan bahwa pemerintah mengambil strategi agar bisa tetap meningkatkan pariwisata di tengah maraknya penyebaran Covid-19, yang menjadi lintas negara. Dalam konfrensi pers nya mengatakan, bahwa dengan adanya insentif pariwisata sebesar 298 miliar yang ibu Menteri Keuangan, yaitu Ibu Sri Mulyani sampaikan, akan memberikan dampak untuk mengakselerasi […]

Read More...

Curug Cipendeuy Di Area Penangkaran Rusa Cariu Jonggol

Curug Cipendeuy adalah curug atau air terjun yang ada dalam area Penangkaran Rusa Cariu, Bogor. Curug Cipendeuy dan Penangkaran Rusa Cariu Jonggol adalah salah satu wana wisata pendidikan yang ada di daerah Bogor, yang mungkin belum banyak orang yang tahu keberadaanya. Tempatnya sejuk dan nyaman, dan sangat cocok untuk tempat mengisi liburan keluarga, khususnya untuk […]

Read More...

Mataram

Terletak di sisi barat Pulau Lombok, Mataram adalah ibu kota Provinsi Nusa Tenggara Barat dan merupakan kota terbesar di provinsi ini. Selain sebagai ibu kota provinsi, Mataram juga merupakan pusat pemerintahan, pendidikan, perdagangan, industri dan jasa. Bangunan umum, bank, kantor pos, rumah sakit umum, pusat perbelanjaan, dan hotel dapat Anda temukan di sini sehingga tepat […]

Read More...

Pantai Sengigi

Pantai Senggigi adalah tempat pariwisata yang terkenal di Lombok. Letaknya di sebelah barat pesisir Pulau Lombok. Pantai Senggigi memang tidak sebesar Pantai Kuta di Bali, tetapi seketika kita berada di sini akan merasa seperti berada di Pantai Kuta, Bali. Memasuki area pantai Senggigi, wisatawan seta merta disapa oleh lembutnya angin semilir yang menenangkan. Pesisir pantainya […]

Read More...

Gunung Papandayan

Perjalanan ini diadakan pada hari Jumat dan Sabtu, tanggal 15 dan 16 Juni 2012 bersama teman-teman dari team Kaskus OANC (Outdoor Adventure & Nature Club). Melihat waktu yang diumumkan di Facebook oleh kang Ndar mengenai rencana perjalanan tersebut, saya memutuskan untuk ikut karena waktunya cocok untuk saya dan memungkinkan untuk saya untuk pulang/tiba kembali di […]

Read More...

Pulau Samosir

Perjalanan ini diadakan pada bulan Februari 2015, ketika menemani ibuku yang sudah tua, pulang ke kampung halamannya di pulau Samosir, di tengah danau Toba, di propinsi Sumatera Utara yang beribukota Medan. Saya harus mengambil cuti selama 5 hari kerja untuk menemani ibuku, karena adik-adikku sedang tidak ada yang bisa ikut untuk menemani dan menjaga ibuku […]

Read More...

Danau Toba

Danau Toba ada di provinsi Sumatera Utara. Bisa dilalui lewat darat, laut dan udara. Bila dituju lewat lewat darat dengan menggunakan bus, mobil ataupun motor, kendaraan dari pulau Jawa harus melewati penyeberangan kapal Ferry di Merak dan melanjutkan perjalanan setelah tiba di Bakauheni, Lampung. Perjalanan lewat darat menuju Danau Toba bisa dicapai kira-kira 45 jam. […]

Read More...

Gunung Gede Pangrango

Gunung Pangrango adalah gunung yang ada di taman nasional gunung Gede Pangrango yang terletak di Provinsi Jawa Barat. Menurut Wikipedia, Taman Nasional Gunung Gede Pangrango terutama didirikan untuk melindungi dan mengkonservasi ekosistem dan flora pegunungan yang cantik di Jawa Barat. Dengan luas 21.975 hektare, wilayahnya terutama mencakup dua puncak gunung Gede dan Pangrango beserta tutupan […]

Read More...

Gunung Semeru

Gunung Semeru berada dalam kawasan Taman Nasional Bromo-Tengger-Semeru (TNBTS). Kawasan hutan di TNBTS ini mempunyai banyak fungsi, antara lain sebagai Hutan Wisata, Hutan Lindung, dan Hutan Produksi. Kawasan ini didominasi hutan dan gunung. Ada juga danau, antara lain Ranu Pane, Ranu Regulo, Ranu Kumbolo dan Ranu Darungan. Secara administratif kawasan TNBTS terletak dalam 4 (empat) […]

Read More...

Gunung Salak

Gunung Salak mempunyai tujuh puncak. Hanya dua puncak yang sering didaki, yaitu Puncak Gunung Salak I (Puncak I) dengan ketinggian 2800 mdpl dan Puncak Gunung Salak II (Puncak II) dengan ketinggian 2211 mdpl. Gunung ini mempunyai medan pendakian yang menantang. Pendakian ini (foto-foto di atas) diadakan ketika saya duduk di kelas 3 SMA, tetapi tidak […]

Read More...